Pasukan TMMD Melakukan Pengerjaan lantai Teras Rumah Zaki

    Pasukan TMMD Melakukan Pengerjaan lantai Teras Rumah Zaki

    JEMBER - Rumah Zaki yang berdomisili di RT.002/023 Dusun Sumberlanas Barat merupakan salah satu penerima program renovasi rumah tidak layak huni (rutilahu) pada TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke 110 Kodim 0824/Jember, pada Rabu10/03/2021 dilakukan pengerjaan lantai teras rumah tersebut oleh pasukan TMMD.

    Pengerjaan lantai teras rumah yang diawasi langsung oleh Komandan Kompi TMMD Kapten Inf Sugiono tersebut, dilakukan oleh Pasukan yang berasal dari Yon Marinir-2 Surabaya sebanyak 5 orang,    bersama warga masyarakat.

    Komandan Kompi TMMD Kapten Inf Sugiono yang memimpin pasukan tmmd dari pleton Yon Marinir-2 Surabaya, dari Yonif Raider 509/K serta dari batalyonnya sendiri yaitu dari yonif 527/BY, saat kami wawancarai menyatakan, bahwa pasukannya mesipun dari 3 satuan namun mereka merupakan pasukan yang hebat dan mudah dikendalikan, terbukti mereka mampu menyelesaikan tugas disetiap lini penugasannya.

    Setiap kinggu kita lakukan rolling pekerjaan, yang kemarin mengerjakan  rumah tidak layak huni, sekarang mengerjakan renovasi mushola, yang mengerjakan jamban keluarga, besuk mengerjakan Pos Kamling dan seterusnya, agar mereka tidak jenuh, serta sama-sama merasakan. Tegas Kapte Inf Sugiono. (Siswandi)    

    Jember Jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Pendampingan Pelayanan Posyandu Oleh Pasukan...

    Artikel Berikutnya

    Pengunjung Banjiri Pelayanan Kesehatan Gratis...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Babinsa Desa Selodakon Koramil 0824/16 Tanggul Dampingi Panen Jagung Dukung Program Ketahanan Pangan
    Bakamla RI Luncurkan Aplikasi POSYANDIKAMLA
    Babinsa Kormail 0824/12 Kaliwates Berikan Pembelajaran Pengenalan Profesi dan Wasbang Kepada Pelajar TK Pertiwi
    Tim Advokasi Amicus Desak Presiden Jokowi Segera Revisi PP 94/2012 Demi Kesejahteraan Hakim
    Satgas TMMD Kodim 1805/Raja Ampat dan Warga Gotong Royong Merakit Kayu Untuk Pembangunan RTLH

    Ikuti Kami