Danramil 0824/07 Silo Ikut Turun Aduk Semen Pasir Pada Pengerjaan Rutilahu Pra TMMD Ke 110 Kodim 0824/Jember

    Danramil 0824/07 Silo Ikut Turun Aduk Semen Pasir Pada Pengerjaan Rutilahu Pra TMMD Ke 110 Kodim 0824/Jember

    JEMBER - tidak canggung, Danramil 0824/07 Silo ikut turun tangan bantu aduk pasir semen untuk pengerjaan renovasi rumah tidak layak huni (rutilahu) Pra TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke 110 Kodim 0824/Jember, pada Senin 15/02/2021.

    Danramil 0824/07 Silo Kapten Arm M Ismuni, dalam wawancaran menyampaikan, bahwa hari ini  bersama 5 orang anggotanya melanjutkan pengerjaan rutilahu sebagai sasaran awal Pra TMMD Ke 110 Kodim 0824/Jember.

    Progres pengerjaan hari ini adalah mengerjakan plesteran dalam dan kulitan tembok yang dikerjakan bersama warga masyarakat setempat kalau dihitung prosentasi mungkin capaiannya sudah sekitar 70 %. Kata Kapten Arm M Ismuni selaku pelaksana pengerjaan Pra TMMD Ke 110 Kodim 0824/Jember. (Siswandi)

    Jember Jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Kelompok Tani Sumber Makmur, Terima Sosialisasi...

    Artikel Berikutnya

    Ustad Jumakri, Bangga dan Terharu Dengan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    HUT Ke 79 TNI, Muspika Beri Ucapan Selamat Kepada Keluarga Besar Koramil 0824/02 Arjasa
    Danramil 0824/23 Wuluhan Ajak Aparat Netral Dalam Pilkada Serentak 2024
    Panglima TNI Resmikan Pompa Hidram Pertanian Di Banyumas
    Indonesia Satu: Media Pemersatu Bangsa
    Kasdim 0824/Jember Hadiri Paripurna Pengucapan Sumpah/Janji Pimpinan DPRD Kabupaten Jember 2024-2029

    Ikuti Kami