Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat, Pendampingan Pertanian Dukung Percepatan Tanam

    Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat, Pendampingan Pertanian Dukung Percepatan Tanam

    JEMBER - Dalam upaya peningkatan produksi pertanian, Babinsa jajaran Kodim 0824/Jember aktif  melakukan pendampingan pertanian, seperti yang dilakukan oleh Sertu Bagus AB Babinsa Desa Ajung Kecamatan Kalisat Kabupaten Jember, yang melakukan pendampingan tanam padi.

    Pendampingan dilakukan di lahan milik Sudar 55 Tahun seluas 1 hektar, melakukan kegiatan penanaman padi jenis inpari-32. Dengan pengairan irigasi dari sumur dengan mengandalkan pompanisasi.

    Dalam wawancaranya Danramil 0824/03 Kalisat membenarkan adanya kegiatan pendampingan pertanian tersebut, sebagai bagian dalam mendukung peningkatan produksi pertanian dengan percepatan tanam dan perluasan areal tanam, memhmgawal kebutuhan irigasi, dengan serang berkurangnya debit air irigasi akibat perubahan iklim dampak El Nino.ujar Danramil 0824l03 Kalisat.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso dalam konfirmasinya membenarkan digalakkannya kembali pendampingan pertanian, dalam mendukung upaya percepatan mengantisipasi Krisis pangan global akibat dampak El Nino berkepanjangan. Jelasnya. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 0824/Jember Hadiri Rembuk Stunting,...

    Artikel Berikutnya

    Dandim 0824/Jember Hadiri Rakor Pengendalian...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    PPK Tempurejo Terima Logistik Pilkada, Polsek Bersama Koramil 0824/09 Tempurejo Lakukan Pengawalan
    Bantu Pencegahan Penyakit Kaki Gajah, Babinsa Kuala Kencana Dampingi Petugas Kesehatan Pada Saat Survey dan Pengambilan Sampel Darah
    Pasiops Kodim 0824/Jember Hadiri Apel Pemberangkatan Pengiriman Logistik Pilkada Ke PPK
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Pembekalan dan Konsolidasi Badan Ad Hoc Jelang Pemungutan Suara, Dandim 0824/Jember dan Forkopimda Sepakat Penyelenggara Harus Netral

    Ikuti Kami